
Nasional
Kasus ‘Oplos’ BBM Terus Bergulir, Petinggi ESDM dan Pertamina Diperiksa
Pegiat otomotif Fitra Eri Purwotomo turut dimintai keterangan oleh tim penyidik Kejagung.
JAKARTA — Beberapa petinggi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan PT Pertamina kembali menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Agung (Kejagung) dalam penyidikan kasus dugaan korupsi minyak mentah dan produk kilang subholding Pertamina 2018-2023. Seorang influencer di bidang otomotif Fitra Eri Purwotomo (FEP) juga turut diminta keterangannya oleh penyidik. Pemeriksaan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Apa Sebab Banjir Jakarta-Bekasi
Kiriman air dari Bogor dinilai bukan satu-satunya penyebab banjir.
SELENGKAPNYATanggulangi Banjir, Jakarta Siapkan Rp 3,9 Triliun untuk Normalisasi Sungai
Selain normalisasi, Pemprov DKI juga menganggarkan infrastruktur pengendalian banjir.
SELENGKAPNYAMenaker Matangkan Skema THR untuk Ojol
Pemerintah mengutamakan dialog dengan berbagai pihak.
SELENGKAPNYA