Batik Plumpungan Salatiga | Aditya Pradana Putra/Republika

Lensa

Dari Sebongkah Batu Menjadi Selembar Batik

Batik Plumpungan motifnya selalu memiliki bentuk dasar seperti bentuk prasasti Plumpungan.

Prasasti Plumpungan adalah prasasti yang tertulis di sebuah batu andesit, batu tua yang kini menjadi dasar hari jadi Kota Salatiga sejak ditemukan pada 1994. Prasasti ditemukan di Dusun Plumpungan, Sidorejo. Dari inskripsi Jawa Kuno yang tertulis di batu itu, tertuang informasi bahwa Salatiga telah menjadi wilayah otonom sejak 24...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Natuna, Selamat Datang di Teras Utara Indonesia

Hamparan bebatuan granit dan karang berukuran besar menghiasi pantai Natuna.

SELENGKAPNYA

Perbanyak Geopark untuk Kenalkan Natuna

Kabupaten Natuna dikenal sebagai kawasan geopark nasional.

SELENGKAPNYA

Menjaga Ketahanan Pangan di Perbatasan Natuna

Pemkab Natuna juga berupaya memenuhi produksi padi secara mandiri

SELENGKAPNYA