SHALAT SUBUH MEMBACA DOA QUNUT | Republika/Agung

Fatwa

Makmum tak Qunut Shalat di Belakang Imam Berqunut, Apa yang Harus Dilakukan?

Hendaknya makmum mengikuti gerakan imam.

Oleh NASHIH NASHRULLAH

Qunut atau tidak sewaktu shalat Subuh memang persoalan klasik, bahkan terlampau klise. Perdebatan itu tidak hanya muncul di kalangan para ahli fikih generasi salaf. Imbas perbedaan pendapat tersebut juga tumbuh dan berkembang di Tanah Air, lalu menjadi semacam identitas primordial kelompok yang saling menjauhkan satu sama lain hanya disebabkan qunut...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Benarkah Perempuan Juga Mimpi Basah?

Ketentuan hukum akibat mimpi basah bagi perempuan sama dengan laki-laki.

SELENGKAPNYA

Bacaan Rukuk Kurang dari Tiga Kali, Sahkah Shalatnya?

Frekuensi membaca bacaan dalam rukuk sesungguhnya tidak dibatasi.

SELENGKAPNYA

Alumni Tanah Suci

Capres dan cawapres biasanya alumni Tanah Suci.

SELENGKAPNYA