Cover Islam digest edisi Ahad 8 Mei 2022. Biografi Ibnu Hajar al-Asqalani. | Islam Digest/Republika

Tema Utama

Biografi Ibnu Hajar al-Asqalani

Ibnu Hajar dipandang luas sebagai syekh-nya para ulama hadis dan fikih.

  OLEH HASANUL RIZQA Namanya dikenal melalui pelbagai karya monumental. Ibnu Hajar al-Asqalani adalah seorang ulama besar abad kesembilan Hijriyah. Kisah hidupnya memancarkan inspirasi dan perenungan. Sekilas Riwayat al-Asqalani   Dalam peradaban Islam, ada begitu banyak ulama yang menghasilkan karya-karya gemilang. Ketika masih hidup, mereka tidak kenal lelah untuk membimbing umat ke arah cahaya...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kembali kepada Fitrah

Semoga kita berusaha bersama-sama menjaga kedua makna fitrah tersebut.

SELENGKAPNYA

Jurnalis Shireen Abu Akleh Dimakamkan

Polisi Israel menggerebek rumah keluarga Abu Akleh pada Kamis (12/5).

SELENGKAPNYA

Harapan Setelah Lebaran

Saat silaturahim Lebaran, keluarga besar berkumpul, duduk berdekatan, makan minum satu meja.

SELENGKAPNYA