Opini--Jalur Lain Menggapai Guru Besar | Republika/Daan Yahya

Opini

Jalur Lain Menggapai Guru Besar

Dengan adanya pilihan konsentrasi yang seimbang, dosen akan lebih bebas.

Oleh ALI SAUKAH, Guru Besar Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Permendikbudristek Nomor 44 Tahun 2024 tentang Profesi Karier dan Penghasilan Dosen akan diberlakukan paling lambat satu tahun sejak Peraturan Menteri ini diundangkan pada 10 September 2024. Dalam Peraturan Menteri tersebut, tugas dosen masih disebut mencakup Tri Dharma Perguruan Tinggi. Akan tetapi bagaimana pelaksanaannya, belum ada kejelasan. Apakah akan sama secara nasional seperti sebelumnya...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Memuliakan Tamu

Rasulullah tidak membedakan tamu meski dia seorang kafir.

SELENGKAPNYA

Bersahabat dengan Orang Mulia

Pilihlah bersahabat dengan orang-orang yang mulia.

SELENGKAPNYA

Peran Domestik dan Publik Ibu Pilar Kokohnya Bangsa

Ibu bukan hanya berperan dalam keluarga, tetapi juga dalam masyarakat dan dunia profesinya.

SELENGKAPNYA

Roti Lapis Isi Srikaya

Cerpen Rinal Sahputra

SELENGKAPNYA