ILUSTRASI Alquran menyebut sejumlah nama hamba Allah yang taat kepada-Nya. | DOK PXHERE

Dunia Islam

Orang-orang Pilihan Allah

Selain para nabi dan rasul, ada pula orang-orang saleh yang dipuji oleh Allah.

Oleh: Ustaz Amir Faishol Fath*) Di luar para nabi dan rasul, ada orang-orang yang Allah pilih sebagai hamba-Nya yang istimewa. Di antara bentuk keistimewaan itu ialah penyebutan namanya di dalam Alquran. Misalnya, ibunda Nabi Isa AS, yakni Maryam binti Imran AS. Allah Ta’ala secara khusus menamakan sebuah surah di dalam Kitab-Nya...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Masuk Islam, Mualaf Ini Pilih Nama Maryam

Saat masih mencari tahu ihwal Islam, ia terpesona surah Maryam dalam Alquran.

SELENGKAPNYA

Dakwah Murid Nabi Isa

Inilah kisah tobatnya seorang raja Persia pada zaman Nabi Isa.

SELENGKAPNYA

Mendorong Keterlibatan UMKM pada Program Makan Bergizi Gratis 

Ada banyak manfaat jika UMKM dilibatkan dalam program Makan Bergizi Gratis.

SELENGKAPNYA