Petugas menunjukkan jenis alat kontrasepsi ke pelajar pada Puncak Hari Kontrasepsi Sedunia Tahun 2023 di Lapangan Rajawali, Kota Cimahi, Jawa Barat, Senin (23/10/2023). Peringatan Hari Kontrasepsi Sedunia tersebut bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perencanaan keluarga. Selain itu, kegiatan tersebut sebagai komitmen upaya percepatan penurunan stunting secara menyeluruh. | ABDAN SYAKURA/REPUBLIKA

Khazanah

Kemenkes: Penyediaan Alat Kontrasepsi untuk Remaja yang Sudah Menikah

Penyediaan alat kontrasepsi bagi anak sekolah dan remaja dinilai tidak pada tempatnya.

REPUBLIKA.ID, JAKARTA— Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengklarifikasi terkait pasal tentang penyediaan alat kontrasepsi bagi remaja dan anak usia sekolah menyusul terbitnya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 28 Tahun 2024 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Kesehatan.  Juru Bicara Kemenkes Mohammad Syahril MPH menjelaskan edukasi terkait kesehatan reproduksi termasuk juga penggunaan kontrasepsi.“Penyediaan alat kontrasepsi tidak ditujukan untuk...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ricuh Anti-Islam, Benarkah Inggris akan Jadi Negara Muslim?

Islam akan jadi pemain signifikan dalam lanskap beragama di Inggris.

SELENGKAPNYA

Jasa Besar Lebah Madu Bagi Hutan dan Manusia

Interaksi antara lebah, pohon dan masyarakat adalah hubungan yang baik.

SELENGKAPNYA

Saya tak sedang Menulis Kematian Ismail Haniyeh!

Saya menulis tentang semangat juang almarhum yang terus hidup menyala.

SELENGKAPNYA