ILUSTRASI Baitullah Kabah di Makkah, Arab Saudi. Ulama generasi tabiin pada masa mudanya pernah berdoa di depan Kabah. | DOK PXHERE

Islam Digest

Makbulnya Doa di Depan Ka'bah

Inilah kisah seorang ulama dari generasi tabiin yang berdoa di depan Ka'bah.

Nabi Muhammad SAW bersabda, “Sebaik-baik manusia (generasi) adalah pada masaku, kemudian masa setelah mereka, kemudian masa setelah mereka.” Maknanya, Rasulullah SAW memuji keutamaan para sahabat beliau dan dua generasi sesudahnya, yakni tabiin dan tabiut tabiin. Urwah bin Zubair merupakan seorang ulama dari generasi tabiin. Sejak masih belia, ia sudah menunjukkan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Makan Siang Gratis dan Tonggak Menuju Kedaulatan Bangsa

Program Makan Siang Gratis jangan disempitkan sekadar memberi makan bagi siswa.

SELENGKAPNYA

Ancaman Gelombang PHK dan Intervensi Dini

Gelombang PHK yang berlanjut mesti dicarikan langkah intervensinya.

SELENGKAPNYA

Memetik Ibrah dari Kisah Nabi Ibrahim

Nabi Ibrahim AS merupakan teladan dalam hal ketaatan kepada Allah.

SELENGKAPNYA