Sejumlah pelajar berjalan menuju sekolah di Palembang, Sumatra Selatan, Sabtu (30/9/2023). Dinas Pendidikan Kota Palembang mengurangi waktu kegiatan belajar akibat dampak buruk bencana kabut asap. | Antara/Nova Wahyudi

Kabar Utama

Orang Dewasa Berdebat, Jutaan Anak Terdampak Krisis Iklim

Pemimpin dunia akan membicarakan pembiayaan iklim.

JAKARTA – Saat orang-orang dewasa dan para pimpinan negara-negara masih sibuk mendebat dampak krisis iklim dan penanganannya, anak-anak sudah merasakan langsung dampaknya. Berbagai bencana yang berkaitan dengan cuaca ekstrem menyebabkan 43,1 juta anak mengungsi di 44 negara selama enam tahun belakangan. Jumlah ini setara sekitar 20.000 anak mengungsi setiap harinya....

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Saatnya Pemimpin Agama Bicara Perubahan Iklim

Menag berharap para pemimpin dan tokoh agama berkontribusi dalam menemukan solusi atas masalah yang mengancam planet Bumi.

SELENGKAPNYA

Perubahan Iklim dan Nyamuk yang Kian Hidup Makmur

Nyamuk bisa menjadi satu-satunya spesies yang mendapat manfaat dari perubahan iklim

SELENGKAPNYA

Perubahan Iklim Ancam Produksi Beras dalam Jangka Panjang

Pemerintah harus menggencarkan program diversifikasi pangan.

SELENGKAPNYA

Libya, Korban Terkini Perubahan Iklim?

Korban jiwa banjir Libya melampaui 5.000 jiwa.

SELENGKAPNYA