Nasional
Seribu Ponpes Tolak Kampanye Pemilu di Pesantren
Kampanye di pesantren selalu untuk mendulang suara, bukan pendidikan politik.
Oleh FUJI EKA PERMANA
JAKARTA -- Mahkamah Konstitusi (MK) beberapa waktu lalu membolehkan penyelenggaraan kampanye politik di sekolah-sekolah dan fasilitas negara. Seribu pesantren menyatakan penolakan terhadap kampanye yang dibolehkan tersebut. Seribu pengasuh pesantren tersebut berkumpul di Pesantren Al Muhajirin, Purwakarta, Jawa Barat pada 22-24 September 2024. Kehadiran para pengasuh pesantren itu bertujuan membahas isu-isu...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
PPATK Mengintai Dana Haram Kampanye Parpol
PPATK siap untuk menelisik dana kampanye peserta Pemilu 2024.
SELENGKAPNYAKampanye: Dilarang di Sekolah, Boleh di Kampus
KPU berencana melarang peserta Pemilu 2024 berkampanye di semua tingkatan sekolah.
SELENGKAPNYAWapres: Kampanye di Kampus Jangan Picu Polarisasi
Seluruh peserta pilpres harus dihadirkan dika ada kampanye di kampus.
SELENGKAPNYA