Ketua Bawaslu Rahmat Bagja menyalami pengawas pemilu saat apel siaga pengawasan Pemilu 2024 serentak se-Indonesia di Jakarta, Selasa (14/6/2022). | Republika/Putra M. Akbar

Nasional

Ribuan Honorer KPU-Bawaslu Terancam di Fase Krusial

Jumlah pegawai non-ASN di lingkungan KPU sebanyak 7.551 orang.

JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) terancam kehilangan 7.551 pegawai non-ASN saat tahapan Pemilu 2024 memasuki fase krusial pada akhir tahun ini, akibat kebijakan penghapusan tenaga honorer. Persoalan serupa juga dialami Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) karena punya sekitar 7.000 pegawai honorer. Komisioner KPU RI Parsadaan Harahap mengatakan, jumlah pegawai non-ASN...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Mengapa Caleg Berebut Nomor Urut Meski Sistem Proporsional Terbuka?

Para caleg masih berebut nomor urut satu meski menggunakan sistem proporsional terbuka.

SELENGKAPNYA

KPU tak Gubris Kritik Penghapusan Wajib Lapor Dana Kampanye

KPU tidak lagi mewajibkan peserta pemilu melaporkan dana sumbangan kampanye.

SELENGKAPNYA

Bawaslu Bingung, Bakal Capres ke Pesantren Melanggar atau Tidak

Pesantren merupakan lembaga pendidikan yang dilarang dijadikan tempat kampanye.

SELENGKAPNYA