Wisatawan mengunjungi Masjid Agung Islamic Centre Rokan Hulu di Kota Pasir Pengaraian, Rokan Hulu, Riau, beberapa waktu lalu. | Antara/Aswaddy Hamid

Laporan Utama

Hadapi Perubahan Iklim Lewat Eco Masjid

Masjid berupaya untuk mencontohkan apa yang dibicarakan.

Oleh ZAHROTUL OKTAVIANI

Ancaman dampak perubahan iklim kian nyata di hadapan umat manusia. Bumi yang makin panas hingga bencana hidrometeorologi merupakan kondisi yang sudah dirasakan sehari-hari. Masjid sebagai simbol agama sekaligus peradaban umat berupaya memulai gerakan masjid ramah lingkungan. Komunitas Eco Masjid menjadi salah satu aktor penggerak masjid yang lebih hijau. Dengan anggota 206...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Masjid Hijau demi Bumi yang Lestari

Sudah banyak masjid yang menyadari pentingnya gerakan ramah lingkungan

SELENGKAPNYA

Hadapi Perubahan Iklim Lewat Eco Masjid

Masjid berupaya untuk mencontohkan apa yang dibicarakan.

SELENGKAPNYA

Panduan Umrah untuk Jamaah Haji

Umrah diartikan sebagai ziarah ke Ka'bah dalam kondisi ihram dengan tawaf,sai dan tahalul.

SELENGKAPNYA