Mudik sebenarnya adalah kematian. | Republika

Hikmah

Pelajaran dari Mudik

Mudik sebenarnya adalah kematian.

Oleh IMAM NUR SUHARNO

Setiap menjelang Hari Raya Idul Fitri sebagian masyarakat sibuk dengan agenda mudik atau pulang kampung. Mudik menjadi sebuah tradisi khususnya bagi masyarakat Indonesia. Mudik artinya kembali. Aktivitas mudik ini sejatinya mengingatkan bahwa suatu saat mau tidak mau, suka dan tidak suka, pasti kita bakal mudik. Jika mudik di dunia yang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Heroisme Ikrimah bin Abu Jahal

Ikrimah bin Abu Jahal gugur dalam sebuah jihad.

SELENGKAPNYA

Bagaimana Rasulullah Merayakan Hari Idul Fitri?

Nabi mengenakan pakaian khusus dan wewangian. Pakaian itu hanya dikenakan pada hari raya dan hari Jumat.

SELENGKAPNYA

Mengenal Syingith, Pusat Peradaban Islam di Afrika

Sejak berabad-abad silam, Syingith di Mauritania masyhur sebagai pusat peradaban Islam di Benua Afrika.

SELENGKAPNYA