Kompleks Permakaman Baqi. Di sinilah para syuhada Muslim dimakamkan. Salah seorang sahabat Nabi SAW yang gugur di medan jihad ialah Ikrimah. | DOK WIKIPEDIA

Kisah

Heroisme Ikrimah bin Abu Jahal

Ikrimah bin Abu Jahal gugur dalam sebuah jihad.

Secara istilah, sahabat Nabi Muhammad SAW adalah mereka yang hidup sezaman, bertemu dan beriman dengan Rasulullah SAW. Definisi itu tetap berlaku meskipun yang bersangkutan pada masa dahulu memiliki rekam jejak sebagai pembenci Islam. Beberapa sosok sahabat Rasul SAW termasuk dalam kategori demikian. Sebut saja, Umar bin Khattab. Sang amirul mukminin...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ikrimah, Putra Abu Jahal yang Menjadi Sahabat Nabi

Ikrimah bin Abu Jahal adalah seorang sahabat Nabi SAW yang masuk Islam seturut Fath Makkah.

SELENGKAPNYA

Mengahapal Alquran di Tablet Papan Kayu

Mereka menulis ulang surat yang dihafal di atas papan kayu.

SELENGKAPNYA

Syekh Muhammad Amin, Ulama Besar dari Syingith

Syekh Muhammad Amin adalah salah seorang alim terkemuka dari Syingith.

SELENGKAPNYA