Kabar Utama
Geger QRIS Palsu Kotak Amal Masjid, BI Lakukan Pemblokiran
QRIS palsu diduga tidak hanya terpasang di Masjid Nurul Iman, Blok M, Jakarta.
Oleh ANDRIAN SAPUTRA
Aksi kejahatan dengan objek kotak amal masjid masih saja terjadi pada pekan-pekan terakhir bulan Ramadhan. Kali ini, pelaku menggunakan modus baru berupa infak digital Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) palsu yang terpasang pada kotak amal. Beberapa waktu lalu, kamera pengawas (CCTV) Masjid Nurul Iman Blok M, Jakarta Selatan, merekam...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Mulai Baku Sindir Kubu SBY Vs Loyalis Anas di Hari Pembebasan
Anas menyiapkan pidato kejutan saat bebas di depan Lapas Sukamiskin.
SELENGKAPNYAPengalaman Mistik Kaum Sufi
Nabi Muhammad SAW sering disebut sebagai seorang Rasul yang paling berhasil dalam mewujudkan misi sucinya.
SELENGKAPNYA