Nurcholish Madjid | Daan Yahya/Republika

Refleksi

Pengalaman Mistik Kaum Sufi

Nabi Muhammad SAW sering disebut sebagai seorang Rasul yang paling berhasil dalam mewujudkan misi sucinya.

Oleh NURCHOLISH MADJID

Pekan lalu, Prof Annemarie Schimmel --seorang tokoh kaliber dunia, ahli Islam dari Jerman-- menyampaikan tiga orasi ilmiah mengenai Tasawuf (Sufisme) di Jakarta. Kunjungannya disambut dengan penuh minat oleh para pencinta Tasawuf. Oleh karena itu, ada baiknya jika kita sedikit merefleksikan arti tasawuf dan kehidupan kaum Sufinya dalam orientasi keagamaan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Urgensi Bersih Diri

Pembuktian kehambaan dengan melakukan bersih diri.

SELENGKAPNYA

Menteri BUMN Jamin Ketersediaan BBM untuk Mudik

Pemudik diimbau memenuhi tangki kendaraan sebelum melakukan perjalanan.

SELENGKAPNYA

Nuzulul Quran dan Budaya Literasi

Dakwah Islam harus memberikan edukasi untuk penguatan budaya dan tradisi literasi yang semakin baik.

SELENGKAPNYA