Wakil Presiden Maruf Amin hari ini meresmikan Masjid Istiqlal Osaka (MIO) yang dibangun masyarakat Indonesia di Jepang, Senin (06/03/2023). | BPMI/Setwapres

Khazanah

Masjid Istiqlal Osaka, Mimpi Diaspora yang Jadi Nyata

Masjid Islam Osaka dimanfaatkan untuk kepentingan ekonomi dan sosial-budaya.

Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin meresmikan Masjid Istiqlal Osaka (MIO) yang dibangun oleh komunitas muslim Indonesia di Osaka, Jepang, Senin (6/3/2023). Dalam peresmian tersebut Wapres mengatakan, masjid yang mampu menampung 1.500 orang itu menjadi penanda kontribusi masyarakat Indonesia bagi Islam dan masyarakat muslim bagi Jepang, khususnya di wilayah Osaka. "Masjid ini...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Opsi Relokasi Warga Plumpang Terus Dimatangkan

Merelokasi warga dinilai lebih urgen daripada merelokasi depo.

SELENGKAPNYA

Mariyam Al-Ijliyah, Pengembang Astrolab dari Baghdad

Ketokohannya tak terlepas dari ayahnya sebagai pembuat astrolab terkenal di Baghdad.

SELENGKAPNYA

Bersih-Bersih BUMN Berlanjut

Erick melaporkan satu kasus baru terkait dugaan korupsi di perusahaan milik negara.

SELENGKAPNYA