Ekonomi
Okupansi Hotel Meningkat
Libur Nataru kali ini, pemerintah mengizinkan berbagai kegiatan untuk menggerakkan ekonomi.
JAKARTA -- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyampaikan, tingkat okupansi hotel di berbagai daerah meningkat tajam menjelang libur Natal dan tahun baru (Nataru). Ia memastikan, kenaikan harga kamar hotel selama musim libur masih dalam batas wajar. "Kami berkoordinasi di beberapa daerah memang di Yogya, Solo, Semarang, Surabaya, kemarin...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Menyadari Hakikat Hidup
Kehadiran kita di dunia bukan kebetulan, tapi sudah kehendak Allah yang harus disyukuri.
SELENGKAPNYA‘Beras Impor Jangan Bocor’
Beras impor hanya dikeluarkan saat bencana alam, keadaan darurat, dan stabilisasi harga.
SELENGKAPNYA325 Ribu WNI di Malaysia Berpotensi Stateless
Komnas HAM juga menerima ratusan laporan terkait Pekerja Migran Indonesia (PMI).
SELENGKAPNYA