Haji Bakri Syahid, seorang tokoh Muhammadiyah yang multitalenta | DOK UMY

Mujadid

Haji Bakri Syahid Tokoh Muhammadiyah yang Multitalenta

Berlatar belakang militer, tokoh Muhammadiyah ini juga ahli ilmu tafsir Alquran.

Salah satu gerakan Islam terbesar di Indonesia, Muhammadiyah, tidak pernah kekurangan tokoh-tokoh besar. Sejak zaman pendirinya yakni KH Ahmad Dahlan hingga era kontemporer, persyarikatan tersebut memunculkan banyak ulama, cendekiawan, dan negarawan. Di antara mereka, terdapat seorang figur yang mungkin belum dikenal luas masyarakat. Dialah Brigjen TNI (Purn) Haji Bakri Syahid....

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

KH Mas Mansur Sang Pembangkit Nasionalisme

KH Abdul Wahab Hasbullah dan KH Mas Mansur turut berjasa dalam menyebarkan kesadaran akan cinta pada Tanah Air. 

SELENGKAPNYA

Keagungan Akhlak Rasulullah SAW

Akhlak mulia adalah apa yang membawa kemaslahatan bagi dunia, agama, dan akhirat.

SELENGKAPNYA

Ustaz Faisol Nasar Kembali Nahkodai Al Irsyad

Al Irsyad akan menggenjot bidang pendidikan dan memperbanyak amal usaha.

SELENGKAPNYA