Warga menunjukkan tinta di jari telunjukbnya seusai memberikan hak pilihnya pada Pemilihan Keuchik Langsung (Pilchiksung) atau Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Desa Suak Timah, Samatiga, Aceh Barat, Aceh, Ahad (11/9/2022). | ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas

Nasional

Mendes Ingin Masa Jabatan Kades Jadi Sembilan Tahun

Masa bakti selama enam tahun dinilai tidak cukup untuk memastikan stabilitas pembangunan desa.

JAKARTA -- Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar mendorong revisi Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa. Melalui revisi, Halim ingin masa jabatan kepala desa diperpanjang dari enam tahun menjadi sembilan tahun.  "Revisi ini mendesak. Banyak hal yang harus ditata. Satu, masa bakti kepala...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menelusuri Arti Tanda Sujud

Jadi, tidak perlu berupaya menghitamkan dahi dengan berbagai cara.

SELENGKAPNYA

Awal Mula Imperium Mughal

Kerajaan Islam di India ini berkembang pesat dalam era pemerintahan Sultan Akbar.

SELENGKAPNYA

Kesultanan Mughal, Dari Akbar ke Shah Jahan

Kesultanan Mughal mencapai masa stabil dan kejayaan meski diwarnai konflik politik.

SELENGKAPNYA