Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Hery Gunardi saat megikuti Rapat Dengar Pendapat bersama Komisi VI DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (20/9/2022). Rapat tersebut membahas mengenai Progres PT Bank Syariah Indonesia Tbk me | Republika/Prayogi

Ekonomi

BSI Dorong Peningkatan Perbankan Syariah

Rencana pelepasan UUS BTN ke BSI diperkirakan mendapatkan sambutan positif dari investor.

JAKARTA -- Peran bank syariah perlu terus ditingkatkan dalam mendorong perekonomian nasional. Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Hery Gunardi menyampaikan, hal itu dapat dimulai dari memperbesar kapasitas bank syariah itu sendiri. "Kami sebenarnya ingin ada pairing, ada lagi bank syariah besar di bawah kami dengan aset sekitar...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Penghimpunan Dana dengan Wakalah bi al-Istitsmar

Fatwa tersebut hanya berlaku pada penghimpunan dana oleh bank syariah dan koperasi syariah.

SELENGKAPNYA

Literasi Asuransi Syariah Diperkuat

Literasi asuransi syariah di masyarakat Indonesia tercatat masih sangat rendah.

SELENGKAPNYA

LPS Waspadai Perlambatan Pertumbuhan DPK

Kenaikan suku bunga deposito akan terbatas karena kondisi likuiditas relatif baik.

SELENGKAPNYA