Garis polisi terpasang di dekat jalan longsor di Jalan H. A. Yunus, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (12/9/2022). Jalan alternatif penghubung Kota Bogor dan Kabupaten Bogor tersebut longsor yang diakibatkan tingginya curah hujan sehingga hanya dapat dilewati | Republika/Putra M. Akbar

Bodetabek

Bogor Raya Minta Data Kebencanaan

Bencana yang mengakibatkan kerusakan sejumlah infrastruktur itu perlu ditangani maksimal.

BOGOR — Memasuki musim hujan yang ekstrem, wilayah Bogor Raya melakukan antisipasi dengan melengkapi diri dengan data kebencanaan. Seperti di Kota Bogor, DPRD Kota Bogor telah mengirimkan surat kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor terkait penanganan bencana di wilayah. Ada tiga catatan yang diberikan DPRD Kota Bogor yakni peta potensi antisipasi,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Hukum Menafsirkan Mimpi

Boleh menceritakan hanya mimpi yang baik

SELENGKAPNYA

Wanita yang Shalatnya tak Diterima

Membangkitkan amarah suami nyatanya juga dapat menghalangi diterimanya shalat

SELENGKAPNYA

Bogor Tanggap Darurat Pergeseran Tanah

Bencana pergeseran tanah mengakibatkan kerusakan sejumlah infrastruktur di Bojongkoneng

SELENGKAPNYA