Laporan Utama
Keteladanan Kunci Menanamkan Akhlak Mulia kepada Santri
Pembahasan tentang adab ada dalam berbagai sumber
Akhlak lahir dari kebiasaan. Kebiasaan datang dari pembiasaan. Pola ini paling efisien dalam membangun kebiasaan-kebiasaan baik sehingga digunakan di banyak pondok pesantren, termasuk di Pondok Pesantren (Ponpes) Darunnajah. Dari santri yang, misalnya, ketika di rumah tidak terbiasa bangun pagi, di pesantren dibiasakan bangun pagi. "Meskipun berat di awal, tapi lama-lama...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Palu Arit di Takeran
“Pondok Bobrok, Langgar Bubar, Santri Mati!” Itulah yel yel PKI untuk melumpuhkan sejumlah pesantren di Jawa Timur dan Jawa Tengah. Kaum Muslim menjadi sasaran utama keganasan PKI.
SELENGKAPNYASedia Saputangan Sebelum Hujan
Marsha mencoba menyelami bagaimana cara komunikasi pasangan suami istri yang sudah 11 tahun berjalan
SELENGKAPNYA