Resonansi
Pagar yang Memangsa
Apa yang ada di pikiran anak-anak yang suka merundung? Apa kebahagiaan yang mereka dapatkan?
Oleh ASMA NADIA
OLEH ASMA NADIA Ketika menyaksikan adegan perundungan di seri televisi atau film, kadang saya merasa tayangan itu melebih-lebihkan konflik serta penggambaran visual demi menaikkan rating. Ada anak SMA mencemooh, merundung temannya yang difabel misalnya, atau mendiskriminasi siswa yang dianggap superkuper dengan bentuk-bentuk pelecehan hebat. “Mengada-ada,” pikir saya. Jika tayangan itu berasal dari luar,...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Dirundung Hingga Depresi, Anak SD Meninggal Dunia
Penyebab kematian berdasarkan hasil diagnosis akhir adalah komplikasi dari tipoid yang menyerang otak.
SELENGKAPNYA'Renovasi Anjungan Kalteng Jangan Tinggalkan Budaya'
Mendagri meminta kepala daerah merenovasi anjungan daerahnya di TMII Jakarta.
SELENGKAPNYAABD Naikkan Proyeksi Pertumbuhan RI
Kenaikan harga komoditas ekspor utama bisa mendatangkan keuntungan bagi Indonesia.
SELENGKAPNYA