ILUSTRASI Lukisan pasukan perang di Andalusia. Kondisi umat Islam di Andalusia mengalami perpecahan yang dahsyat pada awal abad ke-11. | DOK WIKIPEDIA

Tema Utama

Dinasti-Dinasti Kecil di Andalusia Mengawali Era Taifa

Era Taifa bermula sejak runtuhnya pengaruh Umayyah di Iberia abad ke-11.

  OLEH HASANUL RIZQA   Andalusia merupakan sebutan bagi wilayah kedaulatan Islam di Semenanjung Iberia. Sejak abad kedelapan, sebagian besar daerah di ujung barat Eropa itu berada dalam kendali Bani Umayyah. Bahkan, pada 929 M Abdurrahman III memproklamasikan berdirinya kekhalifahan baru di sana, guna menyaingi Abbasiyah di Asia dan Fathimiyah di Afrika utara....

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Era Taifa di Andalusia

Pudarnya pengaruh Kekhalifahan Umayyah di Spanyol abad ke-11 mengawali babak sejarah kelam.

SELENGKAPNYA

Wijbrands, Pers Pribumi, dan Tuli Hindia Timur

Wijbrands telah mendapat cap sebagai pelopor jurnalistik di Hindia Belanda.

SELENGKAPNYA

Bersiap 2024

Kepentingan sebagai partai yang sedang berkuasa di pemerintahan sudah pasti akan dipelihara dan dijaga betul oleh PDIP.

SELENGKAPNYA