Jampidsus Febrie Adriansyah mengatakan, tim penyidikannya terus menggali alat-alat bukti terkait dugaan keterlibatan Riza Chalid dalam skandal kasus ekspor-impor minyak mentah. | Republika/Prayogi

Nasional

Jampidsus Febrie 'Senggol' Riza Chalid

Salah satu tersangka dalam perkara ini adalah M Kerry Andrianto Riza atua anak Riza Chalid.

JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejagung) tetap memantau pergerakan M Riza Chalid. Penyidik di Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejagung sudah mendeteksi keberadaan pengusaha minyak itu, yang sekarang ini diketahui berada di luar negeri. Jampidsus Febrie Adriansyah mengatakan, tim penyidikannya terus menggali alat-alat bukti terkait dugaan keterlibatan Riza Chalid...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Bukti Baru Genosida di Gaza

Genosida yang dilakukan Israel di Jalur Gaza masih terus berdampak.

SELENGKAPNYA

Kasus Dugaan Polisi Bunuh Bayi Naik Penyidikan

Penyidik memiliki bukti-bukti awal yang mengindikasikan telah terjadi dugaan tindak pidana.

SELENGKAPNYA

Semrawutnya Isu PHK Ribuan Buruh Sritex

Kemenaker memastikan para pekerja PT Sritex yang terkena PHK akan dapat THR.

SELENGKAPNYA