Warga membawa poster saat menyambut calon gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung di Kampung Apung, Kapuk Teko, Jakarta, Jumat (25/10/2024). Tim Pramono-Rano mengeklaim menang satu putaran. | ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga

Nasional

Pramono-Rano Menang Tipis Satu Putaran?

Pramono-Rano meraih 2.183.239 suara (50,07 persen) atau sangat tipis dari syarat satu putaran, yakni 50 persen plus 1 suara.

JAKARTA – Tim Pemenangan Pramono Anung-Rano Karno mengeklaim telah meraih kemenangan di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta 2024 dalam satu putaran. Klaim itu didasari hasil rekapitulasi perolehan suara yang telah selesai dilakukan di tingkat kecamatan. Ketua Tim Pemenangan Pramono-Rano, Lies Hartono alias Cak Lontong, mengapresiasi para petugas penyelenggara pemilihan yang telah...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menguji Keaslian 51 Kg Emas Timbunan Zarof Ricar

Penyidikan belum masuk pada materi tentang dari mana sumber 446 kepingan emas seberat 51 kg.

SELENGKAPNYA

Proyektil Masih Bersarang di Tubuh Gamma Saat Dimakamkan

Keluarga Gamma tidak tahu bahwa ketika Gamma dimakamkan masih ada proyektil di tubuhnya.

SELENGKAPNYA

Evaluasi Penggunaan Senjata Api di Tubuh Polri

Polisi dinilai tidak memerlukan senjata api, kecuali untuk menangani kejahatan terorisme.

SELENGKAPNYA