Masjid Raya Syingith di Mauritania. Daerah Syingith atau Chinguetti dikenal sebagai salah satu pusat keilmuan Islam di Benua Afrika. | DOK WIKIPEDIA

Dunia Islam

Gemilang Peradaban Islam di Afrika Barat

Syingith merupakan sebuah pusat peradaban Islam di Afrika Barat.

Menurut Anthony G Pazzanita dalam bukunya, Historical Dictionary of Mauritania, Afrika Barat dahulu kaya akan emas dan garam. Kekayaan ini menarik perhatian kafilah-kafilah dari luar Afrika, termasuk bangsa Arab. Mereka telah datang dan berdagang ke sini sejak jauh sebelum masa Nabi Muhammad SAW. Sebagian Afrika Barat dikuasai konfederasi suku-suku Berber...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

COP29 Mencari Solusi Krisis Iklim

Krisis iklim yang semakin kompleks membutuhkan tindakan nyata.

SELENGKAPNYA

Orang-Orang Mulia

Untuk menjadi golongan manusia mulia seperti yang dikatakan Sufyan Tsauri.

SELENGKAPNYA

Netanyahu Bersembunyi dari Drone dan Pengadilan

Netanyahu meminta penundaan sidang kasus korupsi dengan alasan keamanan.

SELENGKAPNYA