Menteri Perdagangan tahun 2015-2016 Thomas Lembong dibawa menuju mobil tahanan di Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa (29/10/2024). | Republika/Thoudy Badai

Nasional

Tom Lembong Melawan Melalui Praperadilan

Mantan penyidik KPK sarankan Tom Lembong mengajukan diri sebagai justice collaborator.

JAKARTA — Mantan menteri perdagangan (mendag) Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong melawan peningkatan status hukumnya di Kejaksaan Agung (Kejakgung). Melalui tim hukumnya, Tom Lembong mengajukan praperadilan terkait penetapannya sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi pemberian izin impor gula di Kementerian Perdagangan (Kemendag) 2015-2016. Pengacara Tom Lembong, Ari Yusuf Amir,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Zarof Ricar ‘Bermain’ Sejak Awal di Kasus Ronald Tannur

ZR terlibat mengatur komposisi majelis hakim yang memeriksa perkara Ronald Tannur.

SELENGKAPNYA

Gunung Lewotobi Meletus, Renggut 10 Jiwa

Sebanyak 10.295 jiwa yang terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki.

SELENGKAPNYA

Dunia Biarkan Israel Lakukan Pembersihan Etnis di Utara Gaza

Badan PBB menyatakan semua warga utara Gaza terancam kematian.

SELENGKAPNYA