Iqtishodia
Menyoal Penyalahgunaan Fintech di Kalangan Terpelajar dan Perguruan Tinggi
Pemerintah dan lembaga pendidikan memiliki peran krusial dalam membangun literasi finansial.
OLEH Budi Purwanto (Dosen Manajemen FEM-IPB, Kepala Kantor Manajemen Risiko) Perkembangan teknologi finansial (fintech) telah menghadirkan revolusi dalam akses terhadap layanan keuangan di Indonesia. Salah satu inovasi paling mencolok dalam fintech adalah pinjaman online (pinjol), yang memberikan akses kredit cepat dan mudah bagi masyarakat. Inovasi ini menjawab kebutuhan mendesak akan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.