Pasangan cagub-cawagub Jakarta menunjukkan nomor urut pada acara rapat pleno terbuka, di Gedung KPU Jakarta, Senin (23/9/2024). | Republika/Prayogi

Nasional

Umbar Janji para Kontestan Pilkada Jakarta

Pasangan 02 menjanjikan adanya program internet gratis di setiap rumah di Jakarta.

JAKARTA — Para kontestan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jakarta 2024 mulai mengumbar janji seiring masuknya jadwal resmi kampanye. Pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur (cagub-cawagub) Ridwan Kamil (RK)-Suswono (RIDO) menawarkan program Kredit Mesra atau Masyarakat Ekonomi Sejahtera bagi warga Jakarta jika berhasil memenangkan Pilkada Jakarta 2024. Juru Bicara RIDO...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Apa Motivasi Anies Merilis Visi dan Misi untuk Jakarta?

Langkah Anies mempublikasi visi dan misi untuk Jakarta itu dapat dilihat dari dua sisi.

SELENGKAPNYA

Kesimpulan Autopsi Ulang Afif Maulana: Jatuh dari Ketinggian

LBH Padang merinci berbagai kejanggalan dalam autopsi ulang anak AM.

SELENGKAPNYA

Mengungsi Dari Suriah, 23 Pekerja Dibunuh Israel di Lebanon

90 ribu orang mengungsi di Lebanon akibat serangan Israel.

SELENGKAPNYA