Buku karya Prof Aisyah Abdurrahman ini mengulas lengkap ibu, para istri dan putri Rasul SAW. | dok tangkapan layar YouTube

Kitab

Para Perempuan Mulia di Sisi Nabi

Buku karya akademisi Mesir ini mengulas lengkap ibu, para istri dan putri Rasul SAW.

Di sepanjang kehidupan Nabi Muhammad SAW, ada deretan figur perempuan luar biasa. Dikatakan demikian, karena mereka tanpa gentar membantu syiar Islam dan membela Rasulullah SAW. Di antaranya adalah ibunda Nabi SAW serta para istri dan putri beliau. Untuk lebih dekat mengenal mereka, kita dapat menelusuri berbagai buku sejarah, yang ditulis...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ingin Menyaksikan Keadilan Allah

Nabi Musa AS saat bermunajat di Bukit Thursina berdoa, ingin menyaksikan keadilan Allah.

SELENGKAPNYA

Israel Bom Sekolah PBB, Anak dan Perempuan Hancur Berkeping-keping

Serangan itu menewaskan keenam anaknya.

SELENGKAPNYA

Terungkap, Praktik Kawin Kontrak Masih Terjadi di Puncak

Kawin kontrak dinilai telah lama menjadi urat perekonomian Puncak.

SELENGKAPNYA