Petugas menunjukan uang dolar AS di Money Changer, Jakarta, Rabu (17/4/2024). | Republika/Thoudy Badai

Nasional

Inflasi Terjaga, Rupiah Perkasa

Pemangkasan suku bunga berpotensi menjadi angin segar bagi rupiah.

JAKARTA – Nilai tukar mata uang rupiah kian mengalami penguatan, menjauhi level resistensi Rp 16 ribu per dolar AS. Kini, pergerakan mata uang Garuda cenderung konsisten, bahkan menuju level Rp 15.400 per dolar AS. Penguatan ini didorong inflasi yang terjaga. Mengutip Bloomberg, rupiah menguat 46,50 poin atau 0,30 persen menuju level Rp...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat