Bambang Soesatyo, Bahlil Lahadalia, dan Plt Ketua Umum Golkar Agus Gumiwang saat pembukaan Munas XI Partai Golkar di Jakarta, Selasa (20/8/2024). | Republika/Prayogi

Nasional

Manuver Golkar Pascaputusan MK

MK mengubah syarat ambang batas minimal pencalonan kepala daerah.

JAKARTA – Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan, partai politik atau gabungan partai politik boleh mengusung pasangan calon gubernur dan wakil gubernur (cagub-cawagub) Jakarta dengan syarat 7,5 persen suara sah pemilu terakhir. Putusan ini berlaku untuk Pilkada 2024 karena MK tak menyebut adanya penundaan dalam putusannya. Putusan ini berpotensi mengubah peta...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ramai-Ramai Mendesak KPU Tindak Lanjuti Putusan MK

Dua putusan MK dinilai memecah kebuntuan penyelenggaraan Pilkada 2024.

SELENGKAPNYA

Israel Kembali Bom Sekolah Penuh Pengungsi di Gaza

Israel telah berulang kali menyerang sekolah di Jalur Gaza.

SELENGKAPNYA

Bahlil Calon Tunggal Ketum Golkar

Ridwan Hisyam dinyatakan tidak lolos saat proses verifikasi persyaratan bakal calon ketum.

SELENGKAPNYA