Oni Sahroni | Daan Yahya | Republika

Konsultasi Syariah

Lomba dengan Hadiah dari Salah Satu Peserta

Bagaimana tuntunan syariah hadiah lomba Agustusan yang disumbang salah satu peserta lomba?

DIASUH OLEH USTAZ DR ONI SAHRONI; Anggota Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia Assalamu’alaikum wr. wb. Saat Agustusan kemarin, di kompleks tempat kami tinggal diselenggarakan beberapa perlombaan dengan hadiah yang disediakan oleh salah seorang warga di kompleks kami. Karena hartawan, ia menyediakan sejumlah hadiah untuk pemenang lomba. Selain sebagai warga, ia...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Guru Pemengaruh

Guru merupakan pemengaruh yang positif bagi siswa dan pendidikan.

SELENGKAPNYA

Bapak Orang Miskin di Puncak Piramida Bangladesh

Profesor Yunus duduk di puncak piramida kekuasaan tertinggi di Bangladesh.

SELENGKAPNYA

Quraisy Pemegang Kunci Ka'bah

Kaum Quraisy secara turun temurun menjadi pemegang kunci Ka’bah.

SELENGKAPNYA

Lomba dengan Hadiah dari Sponsor

Apakah sumber hadiah menentukan boleh tidaknya lomba diikuti?

SELENGKAPNYA