Perajin membordir kain dengan motif khas Aceh pada gelaran Karya Kreatif Indonesia 2022 di Jakarta Convention Center, Jakarta, Kamis (26/5/2022). | ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A

Iqtishodia

Agar UMKM Naik Kelas

Kemasan produk memainkan peran penting dalam menarik perhatian konsumen.

OLEH Aprilistya Nur Halinda (Agribisnis), Kevin Ravendra Fadhil D (Agribisnis IPB), Muhammad Hasbi Assidik (Manajemen IPB) Usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) merupakan usaha ekonomi produktif yang dilakukan oleh individu, rumah tangga, atau badan usaha yang masih berukuran kecil. UMKM memegang peranan yang sangat penting untuk perekonomian Indonesia. Tidak hanya menjadi tulang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat