Nostalgia
Pak Sjaf: PRRI 'tak Akan Terjadi' Jika Pasal Ini Berlaku
Gerakan PRRI merupakan bentuk ketidakpuasan daerah terhadap pemerintah pusat di era Sukarno.
Pemerintah Revolusioner Republik Indonesia (PRRI) dideklarasikan di Padang pada 15 Februari 1958 oleh Letkol Ahmad Hussein (1925-1998). Presiden Sukarno kala itu mengecap PRRI-Permesta sebagai "pemberontakan." Padahal, Gerakan PRRI tak bermaksud memisahkan diri dari Republik Indonesia. Sejatinya, peristiwa itu adalah gerakan anti-Jakarta atau anti-pemerintah pusat belaka. Sebab, rezim Bung Karno saat...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Sejarah Kelompok Assassin
Kelompok Assassin terorganisasi, terlatih, dan memiliki kemampuan membunuh secara cepat.
SELENGKAPNYA