Foto udara kawasan tambang ore nikel di Desa Lalampu, Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, Ahad (7/1/2024). | ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah

Ekonomi

Badan Geologi Temukan 100 Lokasi Potensi Cadangan Nikel

Badan Geologi berkomitmen terus melakukan eksplorasi.

BANDUNG - Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyebutkan bahwa ada 100 lokasi baru yang memiliki potensi cadangan nikel yang berada di berbagai daerah di Indonesia. Kepala Badan Geologi Kementerian ESDM Muhammad Wafid mengatakan, penemuan potensi tersebut merupakan hasil dari survei geologi dan eksplorasi yang dilakukan oleh...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat