Hikmah hari Ini | Republika

Hikmah

Hijrah dari Korupsi

Perlu ditanamkan spirit hijrah dari korupsi.

Oleh BAIQ IKA SUFRIAWATI

Perilaku korupsi saat ini telah merasuki semua lini dan mewabah di masyarakat kita. Bukan saja pejabat kelas atas, tetapi hingga pemegang amanah di bawah. Korupsi menyebabkan sekolah dasar roboh, jembatan ambruk, jalan rusak hingga memakan korban. Atau pembangunan puskesmas dan rumah sakit yang tidak sesuai anggaran. Bantuan sosial terpotong, hibah pendidikan tersunat, dan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Heroisme Alp Arslan dari Bani Seljuk

Alp Arslan dikenang sebagai seorang penakluk besar dalam sejarah Islam.

SELENGKAPNYA

Simbol Kejayaan Islam di Tanah Krimea

Kompleks Istana Hansaray di Krimea berdiri sejak abad ke-16 M.

SELENGKAPNYA

Kisah Nabi Tertidur 100 Tahun

Nabi Uzair hidup pada masa syariat Nabi Musa berlaku untuk Bani Israil.

SELENGKAPNYA

Kisah Ilyas dalam Injil Barnabas

Ilyas dikisahkan sering memberikan nasihat kepada kaumnya.

SELENGKAPNYA