Nasional
Cina Buka Pintu Bagi Jurnalis Dunia Lewat Program CIPC
Dalam program CIPC, para jurnalis peserta turut berperan menjadi duta bagi negaranya.
Oleh KAMRAN DIKARMA, dari Beijing
Sebagai jurnalis, mendapat kesempatan mengamati Cina dari dekat dengan rentang waktu cukup lama mungkin akan menjadi pengalaman cukup langka. Program China International Press Center (CIPC) membukakan pintu bagi saya untuk bisa memperoleh pengalaman demikian. Selama empat bulan (Maret-Juni 2024), saya berada di Cina untuk mengikuti program tersebut. Sebelum bertolak ke...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.