Pegawai membantu Wajib Pajak yang hendak melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tanah Abang Tiga, Jumat (31/3/2023). | Republika/Prayogi.

Berita

APBN Defisit dan Penerimaan Merosot, Berbahayakah?

Pemerintah mesti lebih bijak dalam mengelola pengeluaran.

BATAM -- Kementerian Keuangan melaporkan realisasi APBN 2024 hingga akhir Mei mengalami defisit dengan penerimaan negara merosot 7,1 persen. Menanggapi hal itu, pengamat menilai hal tersebut wajar di tengah kondisi ketidakpastian global.  "Penurunan itu biasa terjadi ketika perekonomian melambat, tentunya penerimaan pajak turun, tetapi yang utama adalah penyesuaian pengeluaran," kata...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat