Dunia Islam
Di Balik Keindahannya, Ini Sejarah Kiswah Ka'bah
Inilah sejarah kiswah, selubung permadani yang menutup permukaan Ka'bah.
Ka'bah di Makkah al-Mukarramah, Arab Saudi, merupakan sebuah bangunan yang amat dihormati. Bahkan, ketika risalah Islam yang dibawa Nabi Muhammad SAW belum diterima sebagian besar orang Arab, konstruksi berbentuk kubus itu tetap dimuliakan. Salah satu cara menghormati Ka'bah adalah dengan melapisinya. Selubung permadani yang menutup bangunan itu dinamakan sebagai kiswah....
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Kritik al-Maturidi untuk Aliran Mu'tazilah
Al-Maturidi merupakan teolog yang moderat, tidak ekstrem literal, dan tak pula mengagungkan akal,
SELENGKAPNYABiografi Teolog Aswaja, Abu Manshur al-Maturidi
Tokoh ini berjulukan 'Sang penyelamat akidah Muslimin.'
SELENGKAPNYAPengadilan Mahal Bagi Dhuafa, Bolehkah Pembelaannya Didanai Zakat?
Zakat diperbolehkan dengan syarat penerima bantuan orang yang terzalimi.
SELENGKAPNYA