ILUSTRASI Sekawanan lebah dikisahkan pernah menjaga jasad seorang sahabat Rasulullah SAW dari tangan-tangan kaum musyrikin. | DOK PXHERE

Kisah

Lebah-lebah Jaga Jasad Sahabat Nabi

Sekawanan lebah atas izin Allah menjaga jasad seorang sahabat Rasulullah SAW dari tangan musuh.

Bagi elite musyrikin Quraisy Makkah, Perang Uhud adalah ajang pelampiasan dendam. Mereka ingin membalas kekalahan lalu yang terjadi pada Perang Badar. Salah seorang pendendam dari kubu Quraisy itu adalah Sulafah binti Sa'ad. Wanita musyrik tersebut kehilangan putra kesayangannya, yang tewas dalam Perang Badar. Dari berbagai informasi yang diperolehnya, ia memastikan....

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menuju Indonesia Baru

Tajuk rencana Harian Republika sehari sesudah mundurnya presiden Soeharto, 26 tahun lalu.

SELENGKAPNYA

Faktor yang Membuat UMK Mau Menabung di Koperasi Syariah

Faktor pelayanan cukup penting dalam menarik kepercayaan anggota.

SELENGKAPNYA

Jaksa Tuntut Bekas Anggota BPK 5 Tahun Penjara

Achsanul Qosasi terjerat kasus dugaan tindak pidana korupsi proyek BTS 4G Bakti Kominfo.

SELENGKAPNYA