Sejumlah anak Kelompok Bermain (KB) - Taman Kanak-kanak (TK) memegang seekor ular piton albino (Python reticulatus) di KB - TK Yaa Bunayya, Desa Sumberkolak, Panarukan, Situbondo, Jawa Timur, Jumat (4/11/2022). Komunitas reptil yang tergabung dalam Situbondo Exotic Animal Lovers (SEAL) melakukan edukasi dari dini berbagai macam jenis reptil dan cara perawatannya. | ANTARA FOTO/Seno

Tuntunan

Benarkah Setan Berwujud Ular?

Setan memiliki kemampuan untuk muncul dalam berbagai bentuk.

Oleh RAHMAT FAJAR, UMAR MUKHTAR

REPUBLIKA.ID — Di benak banyak orang,  setan diasosiasikan sebagai makhluk menyeramkan dan lekat dengan keburukan. Maka dari itu, setan seringkali dijadikan perumpaan terhadap hal-hal yang berkaitan dengan keburukan. Lantas, seperti apa sebenarnya profil setan itu sendiri? Ulama kenamaan Indonesia, M. Quraish Shihab dalam bukunya Yang Tersembunyi, Jin, Iblis, Setan &...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menapaki Legenda Batu Baginda

Urat kaki lemas, tenggorokan kering, dan napas kembang-kempis yang saya rasakan langsung terbayar lunas sesampai di puncak.

SELENGKAPNYA

Mendag: Wajib Halal Tetap Oktober 2024

BPJPH masih menyusun regulasi pengawasan yang paling cocok diterapkan kepada pelaku usaha.

SELENGKAPNYA

Indonesia dan Dunia Berkolaborasi Atasi Krisis Iklim

Pulau-pulau kecil terancam hilang akibat krisis iklim.

SELENGKAPNYA