Anak-anak pengungsi Palestina, yang meninggalkan rumah mereka bersama keluarga akibat serangan Israel, berjalan di samping pagar perbatasan dengan Mesir, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 30 Maret 2024 | EPA-EFE/HAITHAM IMAD

Kabar Utama

Israel Kembali Tembaki Warga Gaza Penanti Bantuan

Sedikitnya 17 syahid dalam penembakan oleh Israel di Bundaran Kuwait.

GAZA – Sekali lagi, pasukan Israel menembaki orang-orang yang menunggu pengiriman bantuan di Bundaran Kuwait di Gaza tengah pada Ahad (31/3/2023). Sedikitnya 17 warga kelaparan syahid dalam penembakan terkini itu. Pasukan Israel juga menargetkan anggota komite suku lokal dan populer yang bertanggung jawab mengamankan pengiriman pasokan bantuan. Mereka bekerja agar...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Amerika Akui Kelaparan Sudah Terjadi di Gaza

Israel terus menghambat bantuan masuk ke Gaza.

SELENGKAPNYA

Kematian Massal akibat Kelaparan Hantui Gaza

Israel masih terus persulit bantuan masuki Gaza.

SELENGKAPNYA

Israel ‘Sengaja’ Buat Anak-Anak Gaza Kelaparan

Lembaga Oxfam mencatat sejumlah cara Israel memicu kelaparan di Gaza.

SELENGKAPNYA

Israel Kembali Tembaki Warga Kelaparan, Bom Pusat Bantuan di Gaza

Israel juga dilaporkan menyerang gudang yang digunakan UNRWA sebagai pusat bantuan kemanusiaan di Rafah.

SELENGKAPNYA