Warga menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 035 Kampung Curug, Desa Bojong Koneng, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (14/2/2024). | Republika/Thoudy Badai

Nasional

Menghitung Peluang Hak Angket Pemilu 2024

Wacana hak angket dugaan kecurangan pemilu digulirkan Ganjar Pranowo.

JAKARTA – Di tengah dinamika Pilpres 2024, muncul wacana pembentukan panitia khusus (pansus) hak angket DPR RI untuk menyelidiki indikasi terjadinya kecurangan pemilu. Usulan pertama kali datang dari calon presiden (capres) nomor urut 03, Ganjar Pranowo, yang sekaligus meminta Fraksi PDIP dan PPP selaku partai pengusung Ganjar-Mahfud untuk menggulirkannya...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ketika Cak Imin ‘Ditembak’, Oposisi atau Koalisi?

Pertemuan Jokowi-Paloh dianggap sinyal bahwa Nasdem siap berkoalisi mendukung Prabowo-Gibran.

SELENGKAPNYA

Rabu Pon, Jokowi Lantik Menteri Hari Ini

Pelantikan akan dilakukan pada pagi hari di Istana Negara.

SELENGKAPNYA

Evaluasi Pemilu 2024: Rekrutmen Petugas Pemilu Wajib Skrining

Terdapat total 84 orang petugas pemilu yang meninggal dunia.

SELENGKAPNYA