Para capres-cawapres berfoto bersama usai mengikuti sesi Debat Kelima Calon Presiden Pemilu 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Ahad (4/2/2024). | Republika/Thoudy Badai

Teraju

Menimbang Coattail Effect

Dengan kondisi yang mirip Brazil, pengaruh presidential coattail effect di Indonesia akan tersebar.

Oleh HARUN HUSEIN

Pemilu presiden dan pemilu legislatif yang digelar serentak, membuat partai-partai harus beradaptasi. Sebab, pemilu serentak membuat hasil pemilu saling mempengaruhi. Coattail effect atau efek ekor jas, adalah persoalan besar yang harus dihitung, jika partai-partai ingin tetap survive. Coattail effect adalah kecenderungan pemilih memilih partai/koalisi partai yang sama dengan capres-cawapres yang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Pecundang Berlabel Pemenang

Pemenang pemilu bisa jadi bakal sekadar label buat PDI Perjuangan.

SELENGKAPNYA

Antara Kristalisasi dan Tubir Jurang

Munculnya oposisi yang kuat bisa dilihat menjadi berkah karena hadirnya kontrol yang sehat.

SELENGKAPNYA

Winter Is Coming, Kebebasan dan Demokrasi

Indonesia berstatus negara bebas di sebagian besar masa pemerintahan Presiden SBY.

SELENGKAPNYA