Habib Rizieq Shihab (HRS) mendatangi TPS 47 di Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat pada Rabu (14/2/2024). | Republika/Fuji E Permana

Nasional

Prabowo-Gibran Unggul di Tempat Habib Rizieq Mencoblos

Anies-Muhaimin menang di TPS tempat Megawati menggunakan hak suaranya.

JAKARTA – Penghitungan suara Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 di tempat pemungutan suara (TPS) 47, Kelurahan Petamburan, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat, telah dilakukan. Di TPS 47 Petamburan ini, Habib Rizieq Shihab (HRS) menggunakan hak suaranya. Setelah dilakukan penghitungan suara, pasangan capres-cawapres 01 Anies Rasyid Baswedan dan Muhaimin Iskandar mendapatkan 63...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Refleksi Pemilu 2024: Integritas, Etika, Hingga Kegembiraan

Menag Yaqut mengapresiasi pesta demokrasi yang berlangsung dengan baik.

SELENGKAPNYA

Panglima TNI dan Kapolri: Situasi Aman dan Kondusif

Kapolri memastikan belum ada laporan situasi yang berpotensi mengganggu kelancaran.

SELENGKAPNYA

Narator Dirty Vote Siap Hadapi Laporan

Zainal Arifin Mochtar menanggapi santai dan memastikan siap menghadapi pelaporan.

SELENGKAPNYA