Capres nomor urut 02 Prabowo Subianto saat mengikuti sesi Debat Kelima Calon Presiden Pemilu 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Ahad (4/2/2024). | Republika/Thoudy Badai

Nasional

Survei Indikator Prediksi Pilpres 2024 Satu Putaran

Pilpres 2024 juga belum tertutup kemungkinan berlangsung dua putaran.

JAKARTA – Indikator Politik Indonesia merilis hasil survei terbaru tingkat keterpilihan atau elektabilitas capres-cawapres. Hasilnya, peluang pasangan nomor 02 Prabowo-Gibran menang satu putaran pada Pilpres 2024 terbuka lebar. Namun, keunggulan elektabilitas Prabowo-Gibran masih dalam margin of error yang artinya masih terbuka peluang pilpres berlangsung dua putaran. Direktur Eksekutif Indikator Politik...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Sappe, Caleg PKS yang Dibilang Prabowo Nyamar

Sappe mengaku nelayan dan curhat di hadapan Anies saat kampanye di Sulsel.

SELENGKAPNYA

Ahok Terus Menyerang, Siapa yang Justru Diuntungkan?

Ahok berkampanye untuk Ganjar-Mahfud sejak mundur dari komisaris utama Pertamina.

SELENGKAPNYA

Ditanya Koalisi dengan 01, Ahok Cerita FPI

Nusron Wahid berkelakar soal tabiat Ahok yang membuat gaduh.

SELENGKAPNYA