Kabar Utama
Di Kantor Republika, Ibu Asal Gaza Bertanya: Di Mana Kemanusiaan?
Rabab mengaku masih bisa berkomunikasi dengan keluarganya yang mengungsi ke Rafah.
Oleh LINTAR SATRIA
JAKARTA -- Ibu lima anak asal Gaza, Rabab Awad, mengatakan, kondisi pengungsian di Rafah, perbatasan Palestina-Mesir, sangat memprihatinkan. Lebih dari setengah dari 2,3 juta warga Gaza mengungsi ke tenda-tenda di Rafah setelah operasi militer Israel ke permukiman yang terkepung itu. "Bayangkan kota yang dihuni 300 ribu orang kini ditinggali 1 juta...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Merekam Serangan Brutal Israel ke Masjid dan Gereja Palestina
Masjid dan gereja di Palestina dibom, dilecehkan, dan diserang.
SELENGKAPNYAMenakar Putusan Mahkamah Internasional terhadap Israel
Putusan Mahkamah Internasional bisa menghentikan serangan Israel.
SELENGKAPNYA